10 Doa Katolik untuk Suami, Penuh Pengharapan Baik

Panjatkan doa terbaikmu kepada Tuhan untuk suami tercinta

10 Doa Katolik untuk Suami, Penuh Pengharapan Baik

Mendoakan suami tak hanya merupakan bentuk kasih sayang seorang istri, tapi juga membantunya agar senantiasa berada di dalam lindungan Tuhan atas segala hal yang ia lakukan. Tentunya, doa untuk suami yang dipanjatkan istri mesti diiringi dengan kesungguhan, hati yang tulus, dan keyakinan bahwa doa tersebut akan dikabulkan.

Di dalam artikel ini, Popbela akan bagikan doa Katolik untuk suami yang bisa kamu panjatkan setiap harinya. Simak informasi selengkapnya berikut ini, Bela!

1. Doa Katolik untuk suami agar mampu menjaga kesetiaan dalam pernikahan

10 Doa Katolik untuk Suami, Penuh Pengharapan Baik

"Atas nama Bapa, Putra, dan Roh Kudus. Amin. Aku mohon kepada-Mu, berikanlah suamiku kekuatan untuk selalu mampu mempertahankan cinta dan kesetiaan di dalam ikatan pernikahan agung yang kami miliki ini. Jangan biarkan seseorang yang berniat jahat masuk ke dalam kehidupan kami. Lindungi kami dari segala fitnah yang dapat mengguncang keharmonisan rumah tangga kami. Amin."

2. Doa Katolik untuk suami agar diberikan perlindungan

  • Share Artikel

TOPIC

trending

Trending

This week's horoscope

horoscopes

... read more

See more horoscopes here

























© 2025 Popbela.com by IDN | All Rights Reserved

Follow Us :

© 2025 Popbela.com by IDN | All Rights Reserved