Problematik Adalah Orang yang Suka Bikin Konflik, Ini 5 Cirinya!

Adakah orang seperti ini di sekitarmu?

Problematik Adalah Orang yang Suka Bikin Konflik, Ini 5 Cirinya!

Problematik adalah sebuah istilah yang sering kita dengar di berbagai percakapan. Kata ini populer digunakan orang-orang di media sosial, untuk menggambarkan orang yang sering membuat masalah. Biasanya, istilah ini digunakan untuk menyindir seseorang yang dianggap memiliki perilaku yang suka memicu keributan, baik dalam hubungan sosial, pekerjaan, maupun kehidupan pribadi.

Tak jarang, kata 'problematik' digunakan dengan cara sarkastik untuk menilai karakter seseorang, karena tindakannya yang kontroversial atau sering memicu perdebatan. Lantas, apa sebenarnya makna dari problematik dan bagaimana ciri-cirinya? Yuk, simak pembahasan berikut ini.

Arti kata problematik

Problematik Adalah Orang yang Suka Bikin Konflik, Ini 5 Cirinya!

Menurut Kamus Besar Bahasa Indonesia (KBBI) versi daring, istilah problematik merujuk pada suatu persoalan yang belum menemukan solusi atau jawaban.

Dalam kata sifat, problematik menggambarkan sesuatu yang bersifat menimbulkan persoalan atau kerumitan. Dalam percakapan sehari-hari atau bahasa gaul, kata ini juga digunakan dengan arti yang tak jauh berbeda dari makna aslinya.

Definisi orang problematik

  • Share Artikel

TOPIC

trending

Trending

This week's horoscope

horoscopes

... read more

See more horoscopes here

























© 2025 Popbela.com by IDN | All Rights Reserved

Follow Us :

© 2025 Popbela.com by IDN | All Rights Reserved