7 Jenis Infeksi Vagina yang Paling Umum Terjadi, Perempuan Wajib Tahu!

Kenali ciri-cirinya

7 Jenis Infeksi Vagina yang Paling Umum Terjadi, Perempuan Wajib Tahu!

Infeksi vagina atau vaginitis adalah penyakit infeksi yang tumbuh di sekitar vagina dan vulva. Infeksi vagina timbul akibat dari tumbuhnya bakteri, jamur, parasit atau virus.

Penyebab infeksi vagina bisa karena douching, antibiotik, penggunaan tampon, hubungan seksual, maupun pemakaian jenis kontrasepsi.

Saat mengalami infeksi vagina, kulit vagina akan terasa gatal, terbakar, ruam, kemerahan atau keputihan. Dalam kasus yang berat, vagina dan vulva akan membengkak dan terasa sakit saat ditekan.

Sebagai perempuan, kamu perlu mengenali jenis infeksi vagina paling umum terjadi. Yuk, simak informasinya di bawah ini, ya!

1. Infeksi Ragi

7 Jenis Infeksi Vagina yang Paling Umum Terjadi, Perempuan Wajib Tahu!

Jenis infeksi vagina paling umum terjadi yang pertama adalah infeksi ragi. Infeksi ini disebabkan oleh keluarga jamur Candida albicans. Jenis jamur ini selalu ada di tubuh manusia, termasuk vagina.

Kendati demikian, jamur ini tidak menimbulkan bahaya jika dalam jumlah yang kecil. Sebaliknya, pertumbuhan jamur Candida albicans yang berlebihan bisa menyebabkan infeksi vagina dan infeksi pada tubuh. Pertumbuhan jamur Candida albicans yang berlebihan terjadi karena beberapa sebab.

Di antaranya seperti perubahan kadar hormon karena kehamilan, pil KB, menstruasi, lemahnya imunitas, dan tingginya gula darah.

2. Trikomoniasis

  • Share Artikel

TOPIC

trending

Trending

This week's horoscope

horoscopes

... read more

See more horoscopes here

























© 2025 Popbela.com by IDN | All Rights Reserved

Follow Us :

© 2025 Popbela.com by IDN | All Rights Reserved