Kisah Cinta Son Dam Bi dan Lee Kyu Hyuk, Baru Dikaruniai Buah Hati!

Perjalanan yang tidak selalu indah

Kisah Cinta Son Dam Bi dan Lee Kyu Hyuk, Baru Dikaruniai Buah Hati!

Kabar bahagia datang dari pasangan artis Korea, Son Dam Bi dan Lee Kyu Hyuk. Setelah menjalani pernikahan selama hampir dua tahun, mereka akhirnya dikaruniai anak pertama pada 11 April 2024.

Baru-baru ini, keduanya pun membagikan potret si kecil ke publik. Momen spesial ini langsung mengingatkan banyak orang pada perjalanan cinta mereka yang sempat mencuri perhatian dunia hiburan Korea. Kisah mereka nggak cuma romantis, tapi juga penuh inspirasi. Yuk, intip kembali cerita cinta mereka yang bikin hati hangat!

1. Awal pertemuan

Kisah Cinta Son Dam Bi dan Lee Kyu Hyuk, Baru Dikaruniai Buah Hati!

Son Dam Bi dan Lee Kyu Hyuk pertama kali bertemu pada tahun 2011 lewat acara hiburan SBS yang berjudul Kiss and Cry. Acara ini cukup unik karena memadukan selebritas dengan atlet skating profesional untuk tampil bersama di atas es.

Kala itu, Dam Bi yang merupakan penyanyi dan aktris, dipasangkan dengan Kyu Hyuk, atlet speed skating legendaris Korea Selatan. Meskipun acara tersebut tak berlanjut lama, benih hubungan di antara mereka ternyata mulai tumbuh sejak saat itu.

2. Jatuh cinta pada pandangan pertama

  • Share Artikel

TOPIC

trending

Trending

This week's horoscope

horoscopes

... read more

See more horoscopes here

























© 2025 Popbela.com by IDN | All Rights Reserved

Follow Us :

© 2025 Popbela.com by IDN | All Rights Reserved